Assalamu’alaikum calon pewakaf, kami bisa bantu anda mengalirkan pahala tanpa henti.
Hasil dari Wakaf Produktif ini untuk Beasiswa Pendidikan Yatim, Dhuafa, dan Penghafal Al-Qur’an
AKAD WAKAF
Wakif memberikan wakaf kepada Nadzir. Kemudian Nadzir menerima Wakaf dari Wakif.
PEMBELIAN
Uang wakaf akan dibelikan domba bunting atau laktasi.
PEMELIHARAAN
Domba akan dipelihara selama 5 bulan sampai melahirkan. Setelah lahir, anak domba akan dipelihara selama 6 bulan.
PENJUALAN
Anak domba jantan akan dijual, dan yang betina akan dikembangbiakkan kembali.
HASIL
Hasil dari penjual anakan domba akan digunakan untuk biaya pendidikan anak yatim, dhuafa dan penghafal Al-Qur’an.
Dibawah adalah Proposal Wakaf Produktif dari kami.
Ikutan Wakaf Produktif semudah bergitung 1, 2 dan 3.
Hubungi Kami
Silahkan klik tombol TANYA DULU untuk berdiskusi terkait berapa banyak Wakaf Ternak yang diinginkan. Kami tidak memungut biaya apapun untuk proses konsultasi.
Proses Akad
Setelah Akad disetujui kami akan memproses sesuai kesepakatan yang ada di Wakaf Produktif Lumbung Ternak
Deal
Kami akan menginfokan dan melaporkan proses pembelian Ternak, kami akan melaporkan dari perawatan hingga kondisi ternak pewakaf
Sebelum Anda ikut menjadi Pewakif Wakaf Produktif, mohon pahami hal berikut ini.
Budget Wakaf Produktif tergantung dari Paket yang dipilih. Silahkan klik TANYA DULU untuk berdiskusi dengan Kami.
Minimal kesepakatan Akad Wakaf Produktif adalah 1 Tahun, selebihnya tergantung para Pewakaf ingin berapa lamanya.
Tidak, kami hanya menerima Wakaf Produktif saja, untuk Tabungan Qurban ada program sendiri.
Karena proses dari Ternak sendiri untuk menghasilkan minimal adalah 1 tahun jika bukan penggemukan.